Obat Herbal Prostat

Memanfaatkan obat herbal prostat merupakan langkah aman untuk menghindari efek samping yang berbahaya.

Namun, penggunaan obat herbal untuk mengatasi keluhan prostat harus disesuaikan dengan jenis gangguan yang dialami. Untuk itu, konsultasi dengan dokter tentang keluhan prostat anda tetap diperlukan.

Obat Herbal Prostat

Ada beberapa gangguan kesehatan yang berkaitan dengan prostat diantaranya radang prostat (prostatitis), infeksi saluran kemih, penyempitan uretra, penyakit batu ginjal, batu kandung kemih, kanker kandung kemih, kanker prostat dan pembesaran prostat jinak (Benign Prostatic Hyperplasia).

Meskipun memiliki gejala yang hampir sama tapi dalam prosedur pengobatannya ada perbedaan. Dalam artikel ini akan dijelaskan obat herbal prostat untuk mengobati kanker prostat.

Pada umumnya kanker prostat tumbuh secara perlahan sebelum menyebar kejaringan lain dan di awal kadang-kadang tidak menunjukan gejala yang berarti.

Namun anda tetap harus berhati-hati karena beberapa kasus menunjukan ada kanker prostat yang sifatnya agresif dan penyebarannnya sangat cepat.

Beberapa gejala yang umum dialami oleh penderita kanker prostat yaitu :
  • Intensitas buang air kecil lebih sering, terutama pada malam hari
  • Akan merasakan nyeri pada saat buang air kecil
  • Akan merasakan bahwa kandung kemih selalu penuh
  • Ada rarah dalam urin atau air mani
  • Berkurangnya tekanan pada saat mengeluarkan urin sehingga aliran urin melemah
  • Terkadang sakit pada bagian pinggul, punggung bagian bawah dan paha
Sekali lagi saya tegaskan bahwa tanda-tanda dan gelaja di atas tidak selalu disebabkan oleh kanker prostat. Kondisi tersebut bisa juga disebabkan oleh infeksi saluran kencing atau gangguan prostat lainnya.

Pengobatan kanker prostat dengan obat herbal prostat
Beberapa tanaman dapat anda buat ramuan sebagai obat herbal prostat. Membuat ramuan herbal untuk kanker prostat sebaiknya mengkombinasikan beberapa tanaman obat.

Seperti tanaman yang berkhasiat untuk menghambat sel kanker dipadukan dengan tanaman yang memiliki fungsi untuk meningkatkan kekebalan tubuh.

Berikut beberapa ramuan obat herbal prostat :

Ramuan 1 
Siapkan daun dewa segar kurang lebih 30 gram, jombang 30 gram, dan kunyit putih 20 gram.
Rebuslah semua bahan dengan air kurang lebih 600 cc.

Biarkan sampai mendidik dan matikan api jika air sudah menyusut kira-kita tinggal setengahnya. Saring dan minumlah ramuan tersebuta 3 kali sehari.

Ramuan 2
Siapkan 22 lembar daun tapak dara ditambah buah adas dan kulit kayu pulasari. Rebuslah dengan 3 gelas air biarkan sampai mendidih hingga tersisa setengahnya saja.

Kemudian tambahkan gula merah asli secukupnya. Minumlah ramuan ini 3 kali sehari kurang lebih selama 1 bulan. Anda bisa merasakan perbedaanya sendiri.

Ramuan 3
Siapkan daun ceremai muda, bidara sejari, sejumput daun belimbing, gadung cina sejari. Rebuslah semua bahan dengan tiga gela sair sampai mendidik dan angkat sekiranya sudah tinggal satu gelas, lalu tambahkan gula aren untuk menambah rasa. Minumlah ramuan ini tiga kali sehari.

Obat herbal prostat juga dapat dibuat dengan hanya menggunakan bahan tunggal. Misalkan  dengan memanfaatkan daun benalu yang dibuat teh dengan cara direbus kemudian disaring dan diminum.

Selain tanaman-tanaman obat di atas, ada beberapa tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai obat herbal prostat baik daunnya, kulitnya atau buahnya, diantaranya  kulit manggis dan daun sirsak.

Beberapa penelitian menyebutkan bahwa kulit manggis sangat baik dalam mengatasi kanker dan virus.

Demikian juga dengan daun sirsak, selain buahnya yang segar, daun sirsak ternyata memiliki kekuatan sepuluh ribu kali lipat dari obat kemoterapi dalam hal membunuh sel kanker.

Untuk dapat mengkonsumsi obat herbal dari bahan kulit manggis atau daun sirsak, anda tidak perlu repot-repot meramunya.

Baca juga : 6 Cara Mengobati Amandel Secara Alami
Karena saat ini sudah diproduksi secara masal dalam bentuk obat herbal prostat yang bisa dibeli di apotik-apotik.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel